Menu Tab View Widget

Karena kurang puas dengan widget sebelumnya, yaitu tentang Cara Membuat Menu Tab View saya mencoba membuat Tabview Widget sederhana yang mudah diaplikasikan, widget ini support buat blogger, website dan platform lainya, Coding yang digunakan mengusung pada penggunaan Html Form, CSS dan Javascript. Mengenai Support tidaknya di browser, jangan khawatir saya sudah mencobanya di Opera v9.00, Internet Explorer v6.0, Firefox v2.0.0.14 dan Flock v1.0.8 semua berjalan dengan baik. Lihat display sample Tabview dibawah:

Cara Membuat Menu Tab View

Pada kesempatan malam ini saya akan curat coret di postingan walaupun hanya sekedera memberi Tips Trik sederhana pada sahabat Blogger semuanya. Kali ini saya memberikan sebuah trik “Cara Membuat Menu Tab View” Apa dan Seperpti apa sii mahluk yang bernama Menu Tab View ini?? Jawabannya cuukup tengok ke sebelah kanan blog ini. Saya isikan dengan Tips-tips dan Artike-artikel di dalamnya. Kotak menu ini sangat berguna bagi kita karena Menu ini dapat membuat ngirit tempat pada blog kita dan sekaligus memudahkan pembaca/pengunjung mencarinya.

Ini adalah gambar yang akan kita hasilkan melalui tutorial ini. kok gak sama ya ma yang di blog ini?? karena yang punya saya dah banyak diutak atik dan di gunta ganti jenis warnanya. Tadinya sama saja punya saya juga seperti itu, tinggal nanti sobat atur sendiri warna warninya sesua dengan keinginan dan selera sobat semua.

Baca lebih lanjut